#1 Your Trusted Business Partner

Tim ASTRO

1 komentar

Perbedaan Air Cooler dan AC (Air Conditioner)

Hi rekan ASTRO. Kali ini kami akan bahas tentang perbedaan air cooler dan AC. Air cooler mungkin belum sepopuler air conditioner namun paling tidak air cooler menjadi alternatif pendingin ruangan ketimbang menggunakan kipas angin yang memiliki resiko masuk angin, menebar debu kemana-mana, hingga paru-paru basah. Nah bicara tentang air cooler, yuk kita bandingkan dengan air conditioner (AC) yang sudah lebih dulu meraih predikat ‘populer’ sebagai alat pendingin ruangan. Bentuk keduanya memang rada mirip, tapi jika ditelisik ternyata muncul banyak perbedaan. ...

Ingin kerjasama dengan kami?   Yuk, silakan konsultasi dengan tim kami. Gratis!